yrDJooVjUUVjPPmgydgdYJNMEAXQXw13gYAIRnOQ
Bookmark

Cara membuat Risol Mayo (Thousand Island)

Risol Mayo (Thousand Island)

By @ocha_chupid

Bahan kulit risol:

  • 250gr tepung terigu
  • 1sdm penuh tapioka
  • 2butir telur ayam
  • 1sdt garam
  • 2sdm minyak
  • 350-400ml air
  • Bahan lain:
  • Bread crumbs /tepung panir secukupnya
  • 2sdm tepung terigu yg dilarutkan dng air untuk adonan basah

Isian:

  • Sosis sapi secukupnya
  • Telur rebus
  • Jagung manis rebus secukupnya
  • Thousand island/bisa diganti mayonaise

Cara membuat:

  1. campur semua bahan kecuali air, tambahkan air sedikit demi sedikit sampai mendapat adonan yang kental, lalu saring agar tidak ada adonan menggumpal
  2. siapkan teflon, buat dadar tipi2 dan lakukan hingga adonan habis
  3. ambil 1lembar kulit risol, beri sepotong sosis, seiris telur rebus, jagung manis, dan beri saus tousand island/mayonaise bisa jg ditambahkan saus tomat/saus sambal
  4. lipat dan celupkan ke adonam basah, kemudian balur dengan tepung panir
  5. goreng hingga keemasan dan siap disajikan

Selamat mencoba ya bund,,,
Posting Komentar

Posting Komentar

Silahkan berkomentar sesuai TOPIK diluar itu akan admin hapus komentar yang berbau spam,link aktif, judi dan pornografi dll.

Terimakasih.