yrDJooVjUUVjPPmgydgdYJNMEAXQXw13gYAIRnOQ
Bookmark

Cara Membuat Tag Selection Keren Di Blog


Pada awalnya sayapun merasa bingung mana kalimat tulisan dan kalimat perintah, dengan memasang ini pengunjung pasti akan merasa lebih paham. Setelah di pasang tag selection ini maka pengunjung lebih mudah membaca untuk mengcopy sebuah artikel

Pemasang tag selection


  1. Pertama sobat bisa login dulu ke Blogger
  2. Lalu kalian pilih Template, Edit HTML 
  3. Kemudian cari kode ]]></b:skin>, Salin kode di bawah ini dan letakkan di atas kode tadi

*/ CSS kbd /* kbd{ display:inline-block; border-radius:2px; padding:0.1em 0.5em 0.05em 0.5em; margin:0 0.2em;color:#888; font-size:90%; background:#f4f2f2; transition:all .6s } kbd:hover{ background:#fff; box-shadow:0 0 20px rgba(0,0,0,0.09),0 0 6px rgba(0,0,0,0.14); }

  • Setelah selesai klik Simpan
#f4f2f2 kode warna background, silakan ganti sesuai selera



Cara menggunakan tag selection
  1. Kemudian buat postingan baru yang ingin di pasang Tag Selection 
  2. Jika selesai pilih Edit HTML jangan Compose 
  3. Lalu masukan kode tag di bawah

<kbd> teks anda di sini </kbd>



Semoga bermanfaat
Posting Komentar

Posting Komentar

Silahkan berkomentar sesuai TOPIK diluar itu akan admin hapus komentar yang berbau spam,link aktif, judi dan pornografi dll.

Terimakasih.